PERAN ORANG TUA DALAM MENANAMKAN JIWA BERENTERPRENEUR PADA ANAK USIA DINI

Authors

  • Nurul Fauziah Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga
  • Erni Munastiwi Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga

DOI:

https://doi.org/10.35473/ijec.v5i1.2039

Abstract

Negara Indonesia mencatat bahwa tingkat pengangguran tertinggi berada pada lingkup lulusan pendidikan dikarenakan kurangnya pengetahuan pelajar mengenai dunia kewirausahaan. Yang dimana semua pihak yang terkait baik orang tua maupun pendidik berpartisipasi penuh untuk menumbuhkan jiwa berwirausaha. Sehingga diadakannya penelitian ini guna mengetahui bagaimana peran dari orang tua dalam menanamkan jiwa bertenterpeneur kepada anak usia dini. Metode penelitian yang digunakan menggunakan library research dengan mengumpulkan beberapa artikel kemudian mengkaji ulang. Hasil penelitian yang didapatkan yaitu keluarga memilik peran yang sangat penting dalam menumbuhkan jiwa berenterpreneur pada anak, sehingga orang tua harus bisa memberikan stimulus yang baik dan tepat supaya perkembangan anak dapat berjalan dengan baik. Dalam menumbuhkan jiwa berenterpreneur ini dapat dilakukan dengqan beberapa metode, diantaranya metode pembiasaan, keteladanan, internalisasi, bermain dan reward and punishment.

References

Abdillah, F. (2018). Mendidik Warga Negara Indonesia Di Sekolah Dasar: Perspektif Guru. Jurnal Inspirasi Pendidikan, 8(2), 60–67. https://doi.org/10.21067/jip.v8i2.2643

Abdul Ghofur, M. (2018). How to Apply Hybrid Learning for Improving Students Understanding about Regression Model. Iceee, 452–455. https://doi.org/10.5220/0006887804520455

Alizamar, A., Ifdil, I., Fadli, R. P., Erwinda, L., Zola, N., Churnia, E., Bariyyah, K., Refnadi, R., & Rangka, I. B. (2018). The Effectiveness of Hypnotherapy in Reducing Stress Levels. Addictive Disorders and Their Treatment, 17(4), 191–195. https://doi.org/10.1097/ADT.0000000000000140

Christianti, M., Cholimah, N., & Suprayitno, B. (2015). Development of Entrepreneurship Learning Model for Early Childhood. Asia Pacific Journal of Multidisciplinary Research, 3(3), 65–70.

Dewi, D. A., Hamid, S. I., Annisa, F., Oktafianti, M., & Genika, P. R. (2021). Menumbuhkan Karakter Siswa melalui Pemanfaatan Literasi Digital. Jurnal Basicedu, 5(6), 5249–5257. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1609

Fitroh, S. F., & Mayangsari, D. (2017). Kreativitas Entrepreneurial Leadership Dalam Pembelajaran Kewirausahaan Pada Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Anak, 6, 171–180.

Goode, W. J. (1995). Sosiologi Keluarga (The Family). Terjemahan Laila Hanom Hasyim. In Why We Need the Journal of Interactive Advertising (Vol. 3, Issue 1, p. 45). Bumi Aksara. http://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0160738315000444%0Ahttp://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0160738315000444%250Ahttp://eprints.lancs.ac.uk/48376/%255Cnhttp://dx.doi.org/10.1002/zamm.19630430112%250Ahttp://www.sciencedirect.com/

Hamid, S. I., Anggraeni Dewi, D., Fakhrudin, A. M., Setianingsih, E., & Putri, F. W. (2021). Pentingnya Peran Orang Tua dalam Membentuk Karakter Anak sebagai Generasi Penerus Bangsa. Aulad: Journal on Early Childhood, 4(3), 143–149. https://doi.org/10.31004/aulad.v4i3.179

Helmawati, P. K. (2014). Teoritis dan Praktis (Remaja Rosdakarya (ed.)). http://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0160738315000444

Kusnandar, V. B. (2021). Pengangguran di Indonesia Paling Banyak Lulusan SMK | Databoks. Databoks. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2021/11/24/pengangguran-di-indonesia-paling-banyak-lulusan-smk

Ningrum, M. A. (2017). Peran Keluarga dalam Menumbuhkan Jiwa Wirausaha Sejak Usia Dini. Jurnal Pendidikan (Teori Dan Praktik), 2(1), 39. https://doi.org/10.26740/jp.v2n1.p39-43

Nugrahani, R., Munastiwi, E., & Suhendro, E. (2021). Strategi Pengembangan Nilai-Nilai Entrepreneurship Pada Anak Usia Dini. Journal of Early Childhood Education (JECE), 2(2), 138–154. https://doi.org/10.15408/jece.v2i2.17390

Nurhafizah. (2017). Strategi Pengembangan Kemampuan Sains Anak Taman Kanak-Kanak Di Koto Tangah Padang. Pedagogi, 3(3a), 72–77.

Nurhafizah, N. (2018). Bimbingan Awal Kewirausahaan pada Anak Usia Dini. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 6(3), 205–210. https://doi.org/10.29210/127300

Silawati, E., Ambat Harun, C., Ananthia, W., Natalina Muliasari, D., Yuniarti, Y., & Sri Yuliariatiningsih, M. (2018). Literasi Media Anak Usia Dini: Strategi Penanggulangan Kekerasan Seksual Pada Anak. Seminar Nasional Edusaintek FMIPA UNIMUS, 33–41.

Snyder, H. (2019). Literature review as a research methodology: An overview and guidelines. Journal of Business Research, 104(March), 333–339. https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2019.07.039

Sugianto, D. (2022). 5 Provinsi dengan Angka Pengangguran Tertinggi: Banten hingga DKI Jakarta. Detik Finance. https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-6072143/5-provinsi-dengan-angka-pengangguran-tertinggi-banten-hingga-dki-jakarta?_ga=2.89979864.2110849637.1652511812-1564610074.1652511811

Tafsir, A. (2011). Metodologi Pengajaran Agama Islam. Remaja Rosdakarya.

Yaniawati, P. (2020). Penelitian Studi Kepustakaan. Penelitian Kepustakaan (Liberary Research).

Yosephine, E., & Madiono, E. (2013). Pengaruh Entrepreneurial Leadership Terhadap Iklim Organisasional, Kreativitas, Dan Inovasi Karyawan Bagian Produksi Pada Sbo Tv. Agora, 1(2).

Downloads

Published

2023-01-14

How to Cite

Fauziah, N., & Munastiwi, E. (2023). PERAN ORANG TUA DALAM MENANAMKAN JIWA BERENTERPRENEUR PADA ANAK USIA DINI. Indonesian Journal of Early Childhood: Jurnal Dunia Anak Usia Dini, 5(1), 183–191. https://doi.org/10.35473/ijec.v5i1.2039

Issue

Section

Articles