Pengaruh Bermain Wire Maze Terhadap Kontak Mata Anak Autis Spectrum Disorder di KB/TK Inklusi Srawung Bocah Yogyakarta

The Effect Of Playing Wire Maze on The Eye Contact Of Children With Autism Spectrum Disorder In Kb/Tk Inklusi Srawung Bocah Yogyakarta

Authors

  • Dwike Amalia Universitas PGRI Yogyakarta
  • Dwi Putri Fatmawati Universitas PGRI Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.35473/ijec.v5i1.2438

Keywords:

kontak mata, ASD, Autis, wire maze

Abstract

The effect of playing wire maze on the eye contact of children with autism spectrum disorder in KB/TK Srawung Bocah Inklusi, reports on children's learning outcomes and observations of class teachers concluded that there were student problems in the form of a lack of ability to make eye contact in children so that it affected children's communication activities in learning activities. The aim of the study was to determine the effect of playing wire maze on eye contact in children with autism spectrum disorder. The research was conducted by calculating the frequency of eye contact in ASD children. In this study the researcher used observation and documentation as data collecting technique, with a quantitative approach and the type of experimental research with the Single Subject Research (SSR) design. The results of data analysis found that there were differences in the results in each research phase, it was in the baseline phase which increased in the intervention phase. Based on these results it can be concluded that there is an effect from playing wire maze on the eye contact of ASD children

 

ABSTRAK

Pengaruh bermain wire maze terhadap kontak mata anak autism spectrum disorder di KB/TK Inklusi Srawung Bocah, laporan hasil belajar anak dan pengamatan guru kelas menyatakan adanya permasalahan siswa berupa kurangnya kemampuan kontak mata anak sehingga mempengaruhi kegiatan anak berkomunikasi dalam kegiatan pembelajaran. Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh bermain wire maze terhadap kontak mata anak autism spectrum disorder, penelitian dilakukan dengan menghitung frekuensi munculnya kontak mata pada anak ASD. Pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu observasi dan dokumentasi, dengan pendekatan kuantitatif dan jenis penelitian eksperimen dengan desain Single Subject Research (SSR). Hasil Analisis data didapatkan bahwa adanya perbedaan hasil dalam setiap fase penelitian, yaitu pada fase baseline yang meningkat di fase intervensi. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh bermain wire maze terhadap kontak mata anak ASD.

References

del Barrio, V. (2013). Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorders. In Encyclopedia of Applied Psychology, Three-Volume Set. https://doi.org/10.1016/B0-12-657410-3/00457-8

Fajarwati, A. (2015). POLA, MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SESUAI GAME, URUTAN WARNA DAN BENTUK MELALUI PERMAINAN WIRE BENGKULU, PADA KELOMPOK B3 PAUD IT IQRA’ BANDAR RAYA KOTA.

Hayati, S. N., & Putro, K. Z. (2017). Bermain dan Permainan Anak Usia Dini. In Pendidikan Islam Anak Usia Dini (Vol. 7, Issue 1). https://journal.uir.ac.id/index.php/generasiemas/article/view/6985

Herliyanti, A. (2017). Teknik Token Ekonomi Untuk Meningkatkan Kemampuan Kontak Mata Anak Autis. Jurnal Pendidikan Khusus, 1–17.

Jauhari, M. N. (2017). Identifikasi Perkembangan Komunikasi Anak Pervasive Developmental Disorder. HELPER : Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 32(2), 1–11. https://doi.org/10.36456/helper.vol32.no2.a469

Srimardayeti, N. (2022). Meningkatkan Kemampuan Kontak Mata Anak Gangguan Spektrum Autisme (GSA) Menggunakan Teknik Prompting. MSI Transaction on Education, 3(2), 57–64.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. ALFABETA,cv.

Sumanto, J., Takeuchi, K., & Nakata, H. (2005). Pengantar Penelitian Dengan Subyek Tunggal. CRICED University of Tsukuba, 1–150.

Vincent J. Carbone, Leigh O’Brien, Emily J. Sweeney-Kerwin, K. M. A., & Children, E. and T. of. (2013). Teaching Eye Contact to Children with Autism: A Conceptual Analysis and Single Case Study. Education and Treatment of Children. 36. https://doi.org/10.1353/etc.2013.0013

Winarni, E. W. (2018). TEORI DAN PRAKTIK PENELITIAN KUANTITATIF, KUALITATIF, PTK, R & d. Bumi Aksara.

del Barrio, V. (2013). Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorders. In Encyclopedia of Applied Psychology, Three-Volume Set. https://doi.org/10.1016/B0-12-657410-3/00457-8

Fajarwati, A. (2015). POLA, MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SESUAI GAME, URUTAN WARNA DAN BENTUK MELALUI PERMAINAN WIRE BENGKULU, PADA KELOMPOK B3 PAUD IT IQRA’ BANDAR RAYA KOTA.

Hayati, S. N., & Putro, K. Z. (2017). Bermain dan Permainan Anak Usia Dini. In Pendidikan Islam Anak Usia Dini (Vol. 7, Issue 1). https://journal.uir.ac.id/index.php/generasiemas/article/view/6985

Herliyanti, A. (2017). Teknik Token Ekonomi Untuk Meningkatkan Kemampuan Kontak Mata Anak Autis. Jurnal Pendidikan Khusus, 1–17.

Jauhari, M. N. (2017). Identifikasi Perkembangan Komunikasi Anak Pervasive Developmental Disorder. HELPER : Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 32(2), 1–11. https://doi.org/10.36456/helper.vol32.no2.a469

Srimardayeti, N. (2022). Meningkatkan Kemampuan Kontak Mata Anak Gangguan Spektrum Autisme (GSA) Menggunakan Teknik Prompting. MSI Transaction on Education, 3(2), 57–64.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. ALFABETA,cv.

Sumanto, J., Takeuchi, K., & Nakata, H. (2005). Pengantar Penelitian Dengan Subyek Tunggal. CRICED University of Tsukuba, 1–150.

Vincent J. Carbone, Leigh O’Brien, Emily J. Sweeney-Kerwin, K. M. A., & Children, E. and T. of. (2013). Teaching Eye Contact to Children with Autism: A Conceptual Analysis and Single Case Study. Education and Treatment of Children. 36. https://doi.org/10.1353/etc.2013.0013

Winarni, E. W. (2018). TEORI DAN PRAKTIK PENELITIAN KUANTITATIF, KUALITATIF, PTK, R & d. Bumi Aksara.

Downloads

Published

2023-07-31

How to Cite

Dwike Amalia, & Dwi Putri Fatmawati. (2023). Pengaruh Bermain Wire Maze Terhadap Kontak Mata Anak Autis Spectrum Disorder di KB/TK Inklusi Srawung Bocah Yogyakarta: The Effect Of Playing Wire Maze on The Eye Contact Of Children With Autism Spectrum Disorder In Kb/Tk Inklusi Srawung Bocah Yogyakarta. Indonesian Journal of Early Childhood: Jurnal Dunia Anak Usia Dini, 5(2), 377–381. https://doi.org/10.35473/ijec.v5i1.2438

Issue

Section

Articles