Hubungan Tingkat Stres dengan Siklus Menstruasi pada Remaja Putri

Authors

  • Lutfi Indriyani Universitas Ngudi Waluyo
  • Umi Aniroh Universitas Ngudi Waluyo

DOI:

https://doi.org/10.35473/jkbs.v1i1.2157

Keywords:

stress level, menstruation cycle, adolescent

Abstract

Stres merupakan salah satu unsur yang berdampak pada siklus menstruasi. Stres akan mengaktifkan sistem HPA (hypothalamus pituitary adrenal) yang menghasilkan hormon kortisol. Kortisol menciptakan ketidakseimbangan hormon, termasuk dalam sistem reproduksi yang menyebabkan siklus menstruasi tidak normal.  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat stres dengan siklus menstruasi pada remaja putri. Desain penelitian yang digunakan adalah Cross Sectional.  Populasi adalah remaja putri di SMA Negeri 1 Bergas. Sampel diambil sebanyak 263 responden. Data dianalisis menggunakan  chi- square. Hasil yang didapat dari penilaian mengenai tingkat stres dengan siklus menstruasi, sebagian besar responden mengalami tingkat stres normal (33,5%) dan sebagian besar responden mengalami menstruasi tidak normal (52,5%), dari penelitian ini menunjukkan bahwa tidak ada hubungan tingkat stres dengan siklus menstruasi pada remaja putri.  Hasil Uji chi-square diperoleh value sebesar 0,489 ( p > 0,05) sehingga H0 gagal ditolak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara tingkat stres dengan siklus menstruasi pada remaja putri di SMA Negeri 1 Bergas. Perlu adanya penelitian lebih lanjut terkait variabel lain yang mempengaruhi siklus menstruasi remaja putri.

Author Biography

Lutfi Indriyani, Universitas Ngudi Waluyo

Keperawatan

References

Ali, P. D. M., & Asrori, P. D. M. (2017). Psikologi Remaja. PT.Bumi Aksara.

Anggraini, S., & Kurniasari, L. (2020). Hubungan Penyakit yang Diderita dengan Tingkat Stres pada Narapidana di Lapas Perempuan Kelas IIA Samarinda. Borneo Student Research, 2(1), 365–370.

Anjarsari, N., & Purnama Sari, E. (2020). Hubungan Tingkat Stress Dengan Siklus Menstruasi Pada Remaja Putri (Relationship Stress Levels with Menstrual Cycle in Adolescent Girls) KONTAK PENULIS. 2(1), 2–5. http://e- journal.unair.ac.id/PNJ%7C1Journal Homepage:https://e- journal.unair.ac.id/PMNJ/index

Aprilia, A., & Oktaviani, W. L. (2017). Hubungan Tingkat Stress, Pola Makan, Aktifitas Fisik, dengan Siklus Menstruasi pada Remaja Putri Kelas XII di SMA Negeri 5 Kota Samarinda. Advanced Drug Delivery Reviews, 135, 989–1011. https://doi.org/10.1016/j.addr.2018.07.012%0Ahttp://www.capsulae.com/ media/Microencapsulation -apsulae.pdf%0A https://doi.org/10.1016/j.jaerosci.2019.05.001

Badan Pusat Statistika. (2020). Jumlah dan Distribusi Penduduk. Badan Pusat Statistika.

Barseli, M., Ifdil, I., & Fitria, L. (2020). Stress akademik akibat Covid-19. JPGI (Jurnal Penelitian Guru Indonesia), 5(2), 95. https://doi.org/10.29210/02733jpgi0005

Dieny, F. F. (2014). Permasalahan Gizi pada Remaja Putri. Graha Ilmu.

Fidora, I., & Okrira, Y. (2019). Tingkat Stres dengan Gangguan Siklus Menstruasi Remaja. Jurnal Kesehatan Saelmakers Perdana, 2(1), 24–29.

Giallonardo, V., Sampogna, G., Del Vecchio, V., Luciano, M., Albert, U., Carmassi, C., Carrà, G., Cirulli, F., Dell’Osso, B., Nanni, M. G., Pompili, M., Sani, G., Tortorella, A., Volpe, U., & Fiorillo, A. (2020). The impact of quarantine and physical distancing following covid-19 on mental health: Study protocol of a multicentric italian population trial. Frontiers in Psychiatry, 11(June), 1–10. https://doi.org/10.3389/fpsyt.2020.00533

Imelisa, R., Roswendi, S. A., Wisnusakti, K., & Restika, I. (2021). Keperawatan Kesehatan Jiwa Psikososial (N. Restiana (ed.)). Edu Publisher https://www.google.co.id/books/edition/KEPERAWATAN_KESEHATAN_JIWA_PSIKOSOSIAL/kMtMEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1

Janiwarty, B., & Pieter Zan, H. (2022). Pendidikan Psikologi untuk Bidan (D. Hardjono (ed.)). Rapha Publishing.

Kumalasari, I., & Andhyantoro, iwan. (2013). Kesehatan Reproduksi (P. Lestari Puji (ed.)). Salemba Medika.

Kurniawan, A. W., & Puspitaningtyas, Z. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif.

Manurung, N. (2016). Terapi Reminiscence. CV.Trans Info Media.

Muniroh, S., & Widiatie, W. (2017). HubunganTingkat Stres Dengan Gangguan Siklus Menstruasi pada Remaja Putri (Studi Di Asrama III Nusantara Pondok Pesantren Darul Ulum Jombang). Journal s of Ners Community, 08(01), 1–10. http://journal.aakdelimahusadagresik.ac.id/index.php/JNC/article/viewFile/ 279/19

Mutalazimah, M., Mulyono, B., Murti, B., & Azwar, S. (2017). Kajian Patofisiologis Gejala Klinis dan Psikososial Sebagai Dampak Gangguan Fungsi Tiroid pada Wanita Usia Produktif. Jurnal Kesehatan, 6(1), 1–14. https://doi.org/10.23917/jk.v6i1.5506

Notoatmodjo, S. (2012). Metodologi Penelitian Kesehatan. Rineka Cipta.

Permatasari, D., Suyami, & Tyas, R. N. (2021). Hubungan Tingkat Stres Dalam Menghadapi Pandemi Covid- 19 Dengan Siklus Menstruasi Pada Remaja Putri Di Dukuh Ngawinan-Tegalsari, Jurangrejo, Karanganom, Klaten. Proceeding of The URECOL, 857–863.

Priyoto. (2014). Konsep Manajemen Stress (J. Budi (ed.)). Nuha Medika.

Sa’id, M. A. (2015). Mendidik Remaja Nakal. Semesta Hikmah.

Samsu. (2017). Metode penelitian: teori dan aplikasi penelitian kualitatif, kuantitatif, mixed methods, serta research & development. In Diterbitkan oleh: Pusat Studi Agama dan Kemasyarakatan (PUSAKA).

Sinaga, E., Saribanon, N., Suprihatin, Sa’adah, N., Salamah, U., Murti Andani, Y., Trisnamiati, A., & Lorita, S. (2017). Manajemen Kesehatan Menstruasi. Universitas Nasional IWWASH Global One.

Siyoto, S., & Sodik, M. A. (2015). Dasar Metodologi Penelitian. Literasi Media Publishing.

Tim Penulis Poltekkes Depkes Jakarta 1. (2012). Kesehatan Remaja Problem dan Solusinya ( yayuk Hartanti (ed.)). Salemba Medika.

Yudita, N. A., Yanis, A., & Iryani, D. (2017). Hubungan antara Stres dengan Pola Siklus Menstruasi Mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Andalas. Jurnal Kesehatan Andalas, 6(2), 299. https://doi.org/10.25077/jka.v6i2.695

Yuliana, D. (2020). Hubungan Faktor Stres , Aktifitas Fisik dan Berat Badan dengan Kejadian Gangguan Siklus Menstruasi pada Remaja Putri Kelas XI di SMA Negeri 1 Sumber Rejo. 1(1), 1–9.

Yusuf, M. (2017). Metode Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif, dan Penelitian Gabungan (Pertama)

Downloads

Published

2023-01-31

How to Cite

Indriyani, L., & Aniroh, U. (2023). Hubungan Tingkat Stres dengan Siklus Menstruasi pada Remaja Putri. Jurnal Keperawatan Berbudaya Sehat, 1(1), 16–21. https://doi.org/10.35473/jkbs.v1i1.2157