PENGEMBANGAN MEDIA ULAR TANGGA “KETUPAT†(KECERDIKAN KANCIL TIPU BUAYA PADA DONGENG SINGKAT) TEMA 7 SUBTEMA 1 SISWA KELAS II SDN TAMBAHREJO KECAMATAN TUNJUNGAN KABUPATEN BLORA
DOI:
https://doi.org/10.35473/dwijaloka.v3i3.1913Abstract
Latar belakang yang mendorong penelitian ini adalah terbatasnya media pembelajaran terutama pada Tema 7 Subtema 1 yang tersedia di SDN Tambahrejo Kecamatan Tunjungan, Kabupaten Blora, motivasi belajar dan keaktifan siswa yang masih rendah. Sedangkan dari hasil analisis angket kebutuhan siswa, rata-rata mereka menyukai jika dalam pembelajaran guru menggunakan media atau alat peraga yang dapat mempermudah mereka memahami materi, sedangkan dari hasil analisis kebutuhan guru, guru berharap adanya sebuah media yang bisa meningkatkan keaktifan dan motivasi belajar siswa di kelas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan media pembelajaran ular tangga “KETUPAT†(Kecerdikan Kancil Tipu Buaya Pada Dongeng Singkat) pada Tema 7 Subtema 1 Kelas II SDN Tambahrejo Kecamatan Tunjungan Kabupaten Blora. Subjek penelitian siswa kelas II Sekolah Dasar Negeri Tambahrejo berjumlah 20 siswa. Penelitian Research and Development (R&D). Teknik pengumpulan data menggunakan lembar observasi, wawancara, angket analisis kebutuhan dan siswa dan guru. Teknik analisis data menggunakan intrumen validator ahli media dan ahli media, lembar respon guru dan siswa. Validasi ahli materi tahap pertama dengan 64% kategori “Baik†dan validasi ahli materi tahap kedua dengan hasil 96% kategori “Baik Sekaliâ€. Validasi ahli media dengan hasil 92% kategori “Baik Sekaliâ€. Berdasarkan hasil validasi media dan materi terhadap media ular tangga “KETUPAT†(Kecerdikan Kancil Tipu Buaya Pada Dongeng Singkat) dapat dinyatakan valid dan layak digunakan dalam pembelajaran Tema 7 Subtema 1 di kelas II. Hasil angket respon siswa terhadap media ular tangga “KETUPAT†(Kecerdikan Kancil Tipu Buaya Pada Dongeng Singkat) dengan hasil 98,6% kategori “Baik Sekaliâ€. Jadi dapat disimpulkan media ular tangga “KETUPAT†(Kecerdikan Kancil Tipu Buaya Pada Dongeng Singkat) layak digunakan dalam pembelajaran di kelas.
Kata Kunci: Media Pembelajaran, Ular Tangga “KETUPATâ€, RnD
References
Sadiman, A. S., Rahardjo, R., Haryono, A., & Rahardjito, C. A. S. (2011). Media Pendidikan, Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatannya. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Astuti, Noviana Hadi, Fine Reffiane, dan Sunan Baedowi, 2019. Pengembangan Media Big Book Pada Tema Kewajiban dan Hakku Siswa Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan. Vol 3 No 2 Hal. 106. Tersedia pada: https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJL/article/viewFile/17386/10456.
Daryanto. 2016. Media Pembelajaran. Yogyakarta: Penerbit Gava Media.
Daryanto. 2011. Model Pembelajaran. Bandung: PT Sarana Tutorial Nurani Sejahtera.
Kurniawan, Deni. 2014. Pembelajaran Terpadu Tematik (Teori, Praktik, Dan Penilaian). Bandung. Alfabeta.
Masjid, Abdul. 2014. Pembelajaran Tematik Terpadu. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Maslikan. 2017. Penggunaan Media Pembelajaran Kotak dan Kartu Misterius (Kokami) untuk Meningkatkan Aktifitas dan Ketuntasan Belajar Peserta Didik pada Pokok Bahasan Bola Volly di Kelas XII MIPA 1 SMA Negeri 2 Pekanbaru. Jurnal Pendidikan Ekonomi Akuntansi FKIP UIR Vol 5 No 2 Hal. 178-187. Tersedia Pada : http://journal.uir.ac.id/index.php/Peka/article/view/1196.
Sanaky, Huair AH, 2013. Media Pembelajaran Interaktif-Inovatif. Yogyakarta: Kaukaba.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Pendidikan.Bandung:Alfabeta.
Ulfa, Nur Maria, Aries Tika Damayanti, dan Rofian, 2019. Pengaruh NHT Berbantu Media Ular Tangga Untuk Meningkatkan Minat Belajar. Jurnal Sinektik, Vol. 2 No. 2 Hal. 213. Tersedia Pada: http://ejurnal.unisri.ac.id/index.php/sin/article/viewFile/3333/2814.
Published
Issue
Section
License
Copyright notice:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access)