PENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS TEKS EKSPLANASIMENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN GAMBAR FENOMENA ALAM PADA KELAS VIII B MTS NEGERI I PURWOREJO SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Authors

  • Kris Dwi Ningsih MTs Negeri 1 Purworejo

DOI:

https://doi.org/10.35473/dwijaloka.v1i1.499

Abstract

Dari hasil analisis penelitian proses dan produk diperoleh satu simpulan bahwa penggunaan media gambar fenomena alam  ternyata dapat meningkatkan keaktifan, kesungguhan, dan kemampuan berpartisipasi para peserta didik. Lebih dari 84% peserta didik menyatakan tertarik dengan pembelajaran menulis teks eksplanasi dengan media “gambar fenomena alamâ€. Ketiga aspek tersebut ternyata memberikan kontribusi yang sangat berarti bagi meningkatnya kompetensi dasar “menyajikan informasi, data dalam bentuk teks eksplanasi proses terjadinya suatu fenomena alam secara lisan dan tulis dengan memperhatikan struktur, unsur kebahasaan, atau aspek lisan†para peserta didik. Secara kuantitatif terjadi peningkatan kemampuan menulis teks eksplanasi sebelum menggunakan media gambar fenomena alam  adalah 53%. Setelah penggunaan media gambar fenomena alam  rata-rata kelas kemampuan menulis teks eksplanasi meningkat menjadi 96%.

Kata Kunci :    Media Gambar Fenomena Alam, Menulis Teks Eksplanasi

References

Arsyad, A. (2006). Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Depdiknas. (2002?). Kamus Besar Bahasa Indonesia (Edisi Ketiga). Jakarta: Balai Pustaka.

_____. (1988). Tata Bahasa Buku Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka.

_____. (1989). Kamus Besar Bahasa Indonesia.Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. Jakarta: Balai Pustaka.

Ningsih, D. K.. (2019). Bahasa Indonesia kelas VIII semester 1.

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. (2013). Buku Guru Bahasa IndonesiaWahana Pengetahuan Kelas VIII. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Jakarta. (2017). Model Silabus Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SMP/MTs.

Keraf, G. (1980). Komposisi. Ende Flores: Nusa Indah.

Marwoto, Suyitno, & Suyatmi. (1985). Komposisi Praktis. Yoyakarta: Hanindita.

Nurgiantoro, B. (1988). Penilaian Dalam Pengajaran Bahasa dan Sastra.Yokyakarta: BPFE.

Tarigan, H. G. (1993). Menulis Sebagai Salah Satu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

Wulandari, E. D. & Zulaeha, I. Keefektifan Pembelajaran Teks Eksplanasi Model Investigasi Kelompok dan Problem Baced Learning pada Peserta Didik Kelas VII SMP. Junal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 7(2).

Sa’adah, N. (2017). Peningkatan Keterampilan Menyusun Teks Cerita Pendek Bermuatan Sosial Budaya Dengan Model Berbasis Masalah Ddan Media Animasi Cerita “Adit da Sopo Jarwo†Pada Peserta Didik KElas VII C MTS Negeri Karangawen Kabupaten Demak (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Semarang).

Cahyaningrum, F. D., & Setyaningsih, N. H. (2019). Pengembangan Modul Menulis Teks Cerita Fantasi Bermuatan Nilai Konservasi bagi Peserta Didik SMP. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 8(1), 56-63.

Zulaeha, I. (2016). Pembelajaran Menulis Kreatif. Semarang: Unnes Press.

Published

2020-03-31

Issue

Section

Articles