Peningkatan Minat dan Kemampuan Belajar Baca Tulis Al Quran Materi Tajwid Melalui Penerapan Model Pembelajaran Sulasi Bagi Peserta Didik Kelas IV-A SDN 01 Windurojo Kecamatan Kesesi Kabupaten Pekalongan Semester Gasal Tahun Pelajaran 2017/2018

Authors

  • Karmidi Karmidi SDN 01 Windurojo Kecamatan Kesesi

DOI:

https://doi.org/10.35473/dwijaloka.v1i3.686

Abstract

Kemampuan belajar Baca Tulis al Quran materi Tajwid peserta didik kelas IV-A rendah. Lebih dari 60% peserta didik belum menguasai kompetensi secara baik. Tujuan  penelitian ini untuk meningkatkan kemampuan belajar  materi Tajwid melalui penerapan model pembelajaran Sulasi. Penelitian dilaksanakan pada peserta didik kelas IV-A. Tehnik pengumpulan data melalui tes dan non tes, alat pengumpulan data berupa butir soal dan lembar pengamatan. Analisis data dilakukan dengan analisis deskriptif komparatif. Hasil penelitian menunjukkan, penerapan model pembelajaran Sulasi dapat meningkatkan minat dan  kemampuan belajar Baca Tulis al Quran materi Tajwid kelas IV-A SDN 01 Windurojo Kecamatan Kesesi Kabupaten Pekalongan pada semester gasal tahun pelajaran 2017/2018.

Kata Kunci :  Minat, Kemampuan, dan Model Pembelajaran Sulasi

References

Depdiknas. (2007). Pembelajaran Efektif. Jakarta. Depdiknas.

Departemen Pendidikan Nasional (2008). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Djamarah, S. B. (2008). Psikologi Belajar. Jakarta : Rineka Cipta

Karmidi. (2009). Penggunaan Media Pembelajaran Kartu Persahabatan untuk Meningkatkan Minat dan hasil belajar Pendidikan Agama Islam Materi Al Quran pada siswa Kelas IV SDN 03 Windurojo Kecamatan Kesesi, Kabupaten Pekalongan pada semester gasal tahun pelajaran 2008/2009. Penelitian Tindakan Kelas.

Slameto. (2003). Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi. Jakarta : Rineka Cipta

Trisnatun. (2007). Penerapan Tehnik Belajar â€Ideal & Fun†Untuk Meningkatkan Minat dan penguasaan konsep Biologi. Penelitian Tindakan Kelas. Semarang: LPMP Jawa Tengah.

Wahyudin. (2008). Pembelajaran dan Model-Model Pembelajaran. Jakarta: IPA ABONG.

Wulandari, S. A. (2007). Penggunaan Alat Peraga Puzzle Untuk Meningkatkan Hasil belajar PKPS. Penelitian Tindakan Kelas. Semarang: LPMP Jawa Tengah.

Yunus, M. (2004). Kamus Umum Bahasa Arab. Jakarta: Lembaga Penterjemah Qur’an.

Published

2020-11-10

Issue

Section

Articles