Peran Permainan Tradisional Megoak Goakan Buleleng dalam Pembelajaran untuk Melatih Jiwa Kepemimpinan Peserta Didik Kelas IV di Sd Negeri Karangsono 03 Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak

Authors

  • Fikria Luluul Azka Universitas PGRI Semarang
  • Joko Siswanto Universitas PGRI Semarang
  • Veryliana Purnamasari Universitas PGRI Semarang

DOI:

https://doi.org/10.35473/dwijaloka.v1i3.693

Abstract

Pendidikan karakter di Indonesia saat ini sangat dibutuhkan. Pendidik Indonesia seperti Soekarno  sudah mencoba menerapkan pendidikan karakter untuk membentuk kepribadian dan identitas bangsa Indonesia sebagai bangsa yang berkarakter. Dalam sebuah karakter terdapat sifat kepemimpinan.Kepemimpinan tidak hanya untuk orang yang mempunyai jabatan atau pangkat yang tinggi melainkan seseorang yang mampu menjadi pribadi yang lebih baik dan bersifat tanggung jawab. Salah satu cara agar peserta didik dapat memiliki karakter yang ada dalam kepemimpinan yaitu dengan cara bermain terutama  bermain permainan tradisional.Salah satu permainantradisional yang mengandung karakter kepemimimpinan adalah Megoak-goakan Buleleng.Tujuan penelitian ini adalah supaya seperta didik memperoleh pengalaman langsung mengenai jiwa kepemimpinan serta dapat mengubah perilaku yang lebih baik lagi. Selain itu, dapat menambah wawansan dan sumbangan pemikiran tentang cara melatih jiwa kepemimpinan peserta didik. Salah satu sumber data penelitian adalah siswa kelas IV SD Negeri Karangsono 03 yang berjumlah 35 siswa.Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Karakter kepemimpinan yang ada dalam permainan Megoak-goakan Buleleng diantaranya: berani, adil, rendah hati, tanggung jawab, percaya diri, sempurna panca inderanya, dan kecerdasan emosional.

Kata Kunci: Kepemimpinan, Permainan tradisional, Megoak-goakan Buleleng

Author Biographies

Fikria Luluul Azka, Universitas PGRI Semarang

PGSD

Joko Siswanto, Universitas PGRI Semarang

PGSD

Veryliana Purnamasari, Universitas PGRI Semarang

PGSD

References

Anafiah, S., & Ardian, A., 2017. Penanaman Pendidikan Karakter Melalui Permainan Bahasa Pada Siswa SD Kota Yogyakarta. Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa: Yogyakarta. journal.ustjogja.ac.id.

Arikunto, S., (2010).Prosedur penelitian Suatu Pendekatan Praktik.Jakarta : Rineka Cipta.

____________, (2013).Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta.

Farida, S., (2016).Pendidikan Karakter dalam Prespektif Islam. STAI Nazhatut Thullab: Sampan, ejournal.kopertais4.or.id, 1 (1), 198-207.

Juanda., (2019). Pendidikan Karakter Anak Usia Dini Melalui Sastra Klasik Fable Versi Daring. Universitas Negeri Makassar: Jurnal Obsesi, 3(1)

Kesuma, D., (2012). Pendidikan Karakter kajian teori dan praktik di sekolah. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Meirawan, Danny., (2016). Trilogi Karakter Manusia Bermartabat Dan Implikasinya Pada Pendidikan.Universitas Pendidikan, Bandung. Journal.um.ac.id, 17(3).

Putra, M., & Aria P,D., (2018). Peranan kearifan lokal permainan tradisional dalam pendidika. Denpasar: Mahasiswa program studi magister sastra agama dan pendidikan bahasa bali IHDN, ejournal.ihdn.ac.id, 8 (1).

Rais, R., & Durri., (2012). Pengembangan Kepribadian Dalam Pendidikan Agama Islam. Semarang: IKIP PGRI PRESS.

Setyawan, S., (2017).Menyusun leadership training untuk remaja. Yogyakarta: C.V ANDI OFFSET.

Siregar, N.M., & Martino H., (2017). Peranan Permainan Paintball dalam Membentuk Karakter Kepemimpinan Remaja. Universitas Negeri Jakarta: e-journal.undiksha.ac.id, 3 (1).

Soegeng, Y., Ghufron.,& Kasihadi, (2013). Landasan Pendidikan Karakter. Semarang: IKIP PGRI Semarang Press.

Sugiyono., (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: C.V ALFABETA

Published

2020-11-10

Issue

Section

Articles