Peran Guru Kelas VI A pada Pelaksanaan Bimbingan Konseling dalam Mengembangkan Nilai-Nilai Karakter Peserta Didik di
DOI:
https://doi.org/10.35473/dwijaloka.v2i1.929Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis peran guru kelas VI A pada pelaksanaan bimbingan konseling dalam mengembangkan nilai-nilai karakter peserta didik di SD Negeri Tandang 03 Semarang. Metode penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Teknik analisis data penelitian kualitatif melalui pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil analisis penelitian yang menggunakan pengumpulan data yaitu wawancara, observasi, angket dan dokumentasi. Hasil observasi berdasarkan pilihan “YA†dan “TIDAK†lebih banyak memilih jawaban “YAâ€, dapat dibuktikan dengan sikap dan perilaku yang ditunjukkan peserta didik sesuai dengan 18 nilai-nilai karakter. Sedangkan hasil wawancara bersama Kepala Sekolah, guru kelas VI A dan peserta didik dibuktikan bahwa bimbingan konseling memberikan dampak yang positif pada karakter peserta didik. Pelaksanaan bimbingan konseling dikemas guru dengan nyaman dan menyenangkan sehingga dapat terlaksana dengan baik. Hasil angket peserta didik menunjukkan > 90% peserta didik menunjukkan nilai-nilai karakter dengan kategori “sangat baik†sedagkan guru melalui paparan pernyataan yang menunjukkan sikap positif pembiasaan yang baik.
Kata Kunci: Peran Guru, Bimbingan Konseling, Nilai-nilai Karakter.
References
Dewi, D. T. K. (2019). Peran Guru Kelas Pada Pelaksanaan Bimbingan Konseling Dalam Menumbuhkan Sikap Tanggung Jawab Di SD Negeri 1 Pamijen. Caruban: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Dasar, 2(2), 115-123.
Novianti, A., & Mushafanah, Q. (2019). Analisis Nilai Karakter pada Siswa Sekolah Adiwiyata SD Negeri Pleburan 04 Semarang. Elementary School: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran ke-SD-an, 6(2), 133-138.
Nurihsan, A. J. (2014). Bimbingan & Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: PT Refika Aditama.
Salahudin, A., & Alkrienciehie, I. (2013). Pendidikan karakter: pendidikan berbasis agama & budaya bangsa. Pustaka Setia.
Published
Issue
Section
License
Copyright notice:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access)