Peran Guru Kelas VI A pada Pelaksanaan Bimbingan Konseling dalam Mengembangkan Nilai-Nilai Karakter Peserta Didik di

Authors

  • Aditya Arif Rianto Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Semarang

DOI:

https://doi.org/10.35473/dwijaloka.v2i1.929

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis peran guru  kelas VI A pada pelaksanaan bimbingan konseling dalam mengembangkan nilai-nilai karakter peserta didik di SD Negeri Tandang 03 Semarang. Metode penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Teknik analisis data penelitian kualitatif melalui pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil analisis penelitian yang menggunakan pengumpulan data yaitu wawancara, observasi, angket dan dokumentasi. Hasil observasi berdasarkan pilihan “YA†dan “TIDAK†lebih banyak memilih jawaban “YAâ€, dapat dibuktikan dengan sikap dan perilaku yang ditunjukkan peserta didik sesuai dengan 18 nilai-nilai karakter. Sedangkan hasil wawancara bersama Kepala Sekolah, guru kelas VI A dan peserta didik dibuktikan bahwa bimbingan konseling memberikan dampak yang positif pada karakter peserta didik. Pelaksanaan bimbingan konseling dikemas guru dengan nyaman dan menyenangkan sehingga dapat terlaksana dengan baik. Hasil angket peserta didik menunjukkan > 90% peserta didik menunjukkan nilai-nilai karakter dengan kategori “sangat baik†sedagkan guru melalui paparan pernyataan yang menunjukkan sikap positif pembiasaan yang baik.

Kata Kunci: Peran Guru, Bimbingan Konseling, Nilai-nilai Karakter.

Author Biography

Aditya Arif Rianto, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Semarang

PGSDFakultas Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Semarang

References

Dewi, D. T. K. (2019). Peran Guru Kelas Pada Pelaksanaan Bimbingan Konseling Dalam Menumbuhkan Sikap Tanggung Jawab Di SD Negeri 1 Pamijen. Caruban: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Dasar, 2(2), 115-123.

Novianti, A., & Mushafanah, Q. (2019). Analisis Nilai Karakter pada Siswa Sekolah Adiwiyata SD Negeri Pleburan 04 Semarang. Elementary School: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran ke-SD-an, 6(2), 133-138.

Nurihsan, A. J. (2014). Bimbingan & Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: PT Refika Aditama.

Salahudin, A., & Alkrienciehie, I. (2013). Pendidikan karakter: pendidikan berbasis agama & budaya bangsa. Pustaka Setia.

Published

2021-03-31

Issue

Section

Articles