Pembelajaran Berbasis Artificial Intelligence Pada Siswa Sekolah Dasar

Authors

  • Siti Nur Khomsah Universitas Muria Kudus
  • Romyati Universitas Muria Kudus
  • Eko Darmanto Universitas Muria Kudus

DOI:

https://doi.org/10.35473/jnctt.v7i2.3445

Keywords:

Artificial Intelligence, Learning, Primary School Students

Abstract

 Abstract

The aim of carrying out this research is to find out how artificia intelligence-based learning works for elementary school   students   an what impact the implementation of this learning has on students cognitive development. This research is qualitative research using literac study and observation methods. For this reason, data collection wa carried out through a literacy study by reviewing previous research whic had almost the same title as this research. Data collection can also b done by observing several lessons that have used artificial intelligence a Wukirsari Elementary School. The results of this research show that th implementation of learning based on artificial intelligence is one of th innovations in the field of education. Apart from that, it can also be see that the application of artificial intelligence-based learning has had positive impact on students' cognitive development, such as makin students more enthusiastic about participating in learning and making i easier for students to understand the material taught by the teacher.

 

Abstrak

Tujuan dilaksanakannya penelitian ini untuk mengetahui bagaimana pembelajaran yang berbasis artificial intelligence pada siswa sekolah dasar serta bagaimana dampak pelaksanaan pembelajaran ini terhadap perkembangan kognitif siswa. Penelitian ini merupakan penelitian yang sifatnya kualitatif dengan menggunakan metode studi literasi dan observasi (pengamatan). Untuk itu, pengumpulan data dilakukan melalui studi literasi dengan melakukan pengkajian terhadap penelitian- penelitian terdahulu yang memiliki judul hampir sama dengan penelitian ini. Pengumpulan data juga dapat dilakukan dengan melakukan pengamatan terhadap beberapa pembelajaran yang telah menggunakan artificial intelligence di SDN Wukirsari. Adapun hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan pembelajaran yang berbasis artificial intelligence termasuk salah satu inovasi dalam bidang pendidikan. Selain itu, dapat diketahui juga bahwa penerapan pembelajaran berbasis artificial intelligence ini membawa dampak positif dalam perkembangan kognitif siswa seperti halnya membuat siswa lebih antusias mengikuti pembelajaran serta membuat siswa menjadi lebih mudah memahami materi yang diajarkan oleh guru.

References

Ahmad, S. F., Alam, M. M., Rahmat, M. K., Mubarik, M. S., & Hyder, S. I. (2022). Academic and Administrative Role of Artificial Intelligence in Education. Sustainability (Switzerland), 14(3), 1–11. https://doi.org/10.3390/su14031101

Chen, L., Chen, P., & Lin, Z. (2020). Artificial Intelligence in Education: A Review.

IEEE Access, 8, 75264–75278. https://doi.org/10.1109/ACCESS.2020.2988510

Chen, X., Xie, H., Zou, D., & Hwang, G. J. (2020). Application and Theory Gaps During the Rise of Artificial Intelligence in Education. Computers and Education: Artificial Intelligence, 1(July), 100002. https://doi.org/10.1016/j.caeai.2020.100002

Faiz, A, Pratama, A., & Kurniawaty, I. (2022). Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Program Guru Penggerak pada Modul 2.1. Jurnal Basicedu, 6(2), 2846-2853.

Halim, F., Purba, R., Kristina, Y., Tannuary, A., Tinggi, S., Ekonomi, I., Simalungun, U., & Indonesia, M., (2021). Sosialisasi Implementasi Program Profil Pelajar Pancasila di SMP Swasta Sultan Agung Pematangsiantar. Jubaedah : Jurnal Pengabdian Dan Edukasi Sekolah, 1(3), 282-289.

Imam Tabroni, Nur Aisah Jamil, N. N. (2022). Merdeka Belajar policy as a Strategy to Improve Quality of Education. Syaikhuna: Jurnal Pendidikan dan Pranata Islam, 13(01), 1-12 https://doi.org/10.36835/syaikhuna.v13i01.5492.

Iraw ati, Iqbal, Hasanah, A. (2022). Profil Pelajar Pancasila sebagai Upaya Mewujudkan Karakter Bangsa. Jurnal Pendidikan. 6(1). 1224-1238

Ismail, Suhana, S., & Zakiah, Q.Y. (2021). Analisis Kebijakan Penguatan Pendidikan Karakter dalam Mewujudkan Pelajar Pancasila di Sekolah. Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial, 2(1), 76-84.

Istiningsih, G., & Dharma, D. S. A (2021). Integrasi Nilai Karakter Diponegoro dalam Pembelajaran untuk Membentuk Profil Pelajar Pancasila di Sekolah Dasar Kebudayaan, 16(1), 25-42. https://doi.org/10.24832/jk.v16i1.447.

Jamaludin, J., & Alanur, S.N. (2021). Penerapan Nilai Profil Pelajar Pancasila dan Kewarganegaraan. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 11(01). 28-36. https://doi.org/10.20527/kewarganegaraan.v11i01.10083.

Kemendikbud (2022). Kurikulum Merdeka Jadi Jawaban untuk Atasi Krisis Pembelajaran. https://kemendikbud.go.id [Diakses pada 25 Juli 2022, pukul jam 19.10 WIB].

Kurniawaty, I., & Faiz, A. (2022). Strategi Penguatan Profil Pelajar Pancasila di Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(4), 5170-5175. https://edukatif.org/index.php/edukatif/article/view/3139/pdf.

Downloads

Published

2024-09-30

How to Cite

Siti Nur Khomsah, Romyati, & Eko Darmanto. (2024). Pembelajaran Berbasis Artificial Intelligence Pada Siswa Sekolah Dasar. JANACITTA, 7(2), 111–118. https://doi.org/10.35473/jnctt.v7i2.3445

Issue

Section

Articles